Rapat Anggota Tahunan Primer Koperasi Konsumen Primer Kartika Mempawah

Kepala Dinas PMKUKMPTSP beserta Staff menghadiri Rapat Anggota Tahunan Tahun Buku 2023 pada Primer Koperasi Konsumen Primer Kartika Mempawah

Kepala Dinas PMKUKMPTSP beserta Staff menghadiri Rapat Anggota Tahunan Tahun Buku 2023 pada Primer Koperasi Konsumen Primer Kartika Mempawah. RAT merupakan agenda wajib yang harus dilakukan Koperasi setiap tahunnya sebagai bentuk pertanggungjawaban pengurus kepada anggota Koperasi.