Kepala Dinas PMKUKMPTSP menghadiri Rapat Anggota Tahunan Tahun Buku 2023 pada KSP CU Pancur Kasih
Senin, 26 Februari 2024. Kepala Dinas PMKUKMPTSP menghadiri Rapat Anggota Tahunan Tahun Buku 2023 pada KSP CU Pancur Kasih di Pontianak. RAT merupakan agenda wajib yang harus dilakukan Koperasi setiap tahunnya sebagai bentuk pertanggungjawaban pengurus kepada anggota Koperasi.